Resep Kacang Bawang Gurih dan Renyah, Camilan Favorit untuk Segala Kesempatan

Ilustrasi Kacang Bawang-foto:instagram.com/lilykitc88-Hesti

10 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya dan sobek-sobek

1 sdm garam

2 sdm kaldu jamur

BACA JUGA:Khasiat Jamu, Minuman Tradisional untuk Kesehatan

BACA JUGA:Manfaat Minyak Goreng bagi Kesehatan yang Perlu Anda Ketahui

Cara Membuat:

Membuat Bumbu Perendam

Rebus air, santan, bawang putih, dan garam sambil terus diaduk hingga mendidih.

Tambahkan kaldu jamur dan daun jeruk, aduk rata, lalu angkat.

Merendam Kacang

Campurkan kacang tanah kupas dengan bumbu perendam, aduk hingga rata.

Diamkan selama 30 menit agar bumbu meresap, lalu tiriskan.

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan dari Rumput Laut: Kandungan Nutrisi dan Manfaatnya

BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Timun untuk Kesehatan

Menggoreng Kacang

Tag
Share