9 Tanda Penyumbatan Pembuluh Darah di Otak yang Tak Boleh Diabaikan

Ilustrasi sakit kepala hebat dan tiba-tiba yang menjadi salahsatu tanda adanya penyumbatan pembuluh darah di otak. -Foto: Kompas Health-Gus munir
Ketidakmampuan berbicara dengan jelas atau memahami ucapan orang lain bisa menjadi tanda adanya gangguan di bagian otak yang mengatur bahasa.
Menurut American Heart Association, sekitar 25–40% penderita stroke mengalami afasia atau gangguan komunikasi.
Jika seseorang mendadak kesulitan berbicara atau memahami percakapan, segera bawa ke fasilitas kesehatan untuk mendapatkan pertolongan segera.
3. Mati Rasa atau Lemah pada Wajah, Lengan, dan Kaki
Tiba-tiba merasa mati rasa atau lemah pada salah satu sisi tubuh, seperti wajah, lengan, atau kaki, bisa menjadi tanda penyumbatan pembuluh darah di otak.
BACA JUGA:Tips Ampuh Mengecilkan Perut Buncit dan Mencapai Berat Badan Ideal
BACA JUGA:8 Manfaat Brokoli untuk Mendukung Tumbuh Kembang Bayi
Kondisi ini biasanya ditandai dengan wajah yang tampak turun pada satu sisi atau kesulitan tersenyum secara simetris.
National Institute of Neurological Disorders and Stroke (NINDS) menyatakan bahwa kelemahan mendadak pada salah satu sisi tubuh adalah gejala yang paling umum terjadi pada stroke. Segera cari bantuan medis jika mengalami kondisi ini.
4. Gangguan Penglihatan
Penurunan kualitas penglihatan, baik pada satu mata maupun kedua mata secara tiba-tiba, dapat menjadi pertanda adanya masalah pada aliran darah ke otak.
Gangguan ini bisa berupa penglihatan kabur, penglihatan ganda, atau kehilangan penglihatan secara mendadak. Jika mengalami hal ini, segera periksakan diri ke dokter.
BACA JUGA:Pilihan Makanan Kaya Mineral untuk Menunjang Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Tecno Siap Ungkap Produk Baru di MWC 2025 dengan Tema
5. Sakit Kepala Hebat dan Tiba-tiba