Hangat dan Gurih! Resep Gulai Nangka Tetelan Khas Minang

Ilustrasi Gulai Nangka Tetelan Khas Minang -yummyapp-

BACA JUGA:Resep Lontong Sayur Padang Rumahan, Rasa Spesial untuk Hari Istimewa

BACA JUGA:Resep Soto Padang Berkuah Rempah, Nikmat Disantap Saat Cuaca Dingin

10 cabai merah keriting

8 siung bawang merah

5 siung bawang put

2 cm jahe

2 cm kunyit

3 butir kemiri

1 sdt ketumbar

1 sdt garam

1 sdt gula

Cara Memasak:

Rebus tetelan hingga empuk, lalu buang air rebusan serta kotoran dan lemaknya. Sisihkan.

Tumis bumbu halus hingga harum dan matang. Masukkan daun kunyit, daun salam, daun jeruk, dan serai. Aduk hingga tercampur rata.

Tambahkan tetelan ke dalam bumbu, aduk rata. Tuang air kelapa dan masak dengan api sedang hingga daging menyerap bumbu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan