Rahasia Kulit Lembap dan Cerah, Manfaat Air Mawar untuk Wajah Bebas Kusam

Ilustrasi air mawar yang bisa membuat wajah lembab dan cerah. -Foto: klikdokter.com-Hesti
Diamkan selama 20 menit sebelum dibilas dengan air bersih.
Dukungan Perawatan dari Dalam
Selain perawatan luar, menjaga kesehatan kulit dari dalam juga penting. Beberapa cara yang dapat membantu menjaga kelembapan kulit adalah:
BACA JUGA:6 Resep Berbahan Telur yang Cocok untuk Sahur Anak Kos
BACA JUGA:Rahasia Bibir Lembap Saat Puasa, 4 Lip Balm Terbaik untuk Cegah Kering dan Pecah-Pecah
- Menggunakan sunscreen setiap hari untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
- Mengonsumsi kacang-kacangan, yang kaya akan nutrisi untuk menjaga elastisitas dan kelembapan kulit.
- Memastikan asupan cairan yang cukup, terutama saat berpuasa, agar kulit tetap terhidrasi dan tidak mengalami dehidrasi.
Dengan penggunaan air mawar secara teratur dan pola hidup sehat, kulit akan terasa lebih lembap, segar, dan bebas kusam. Cobalah cara-cara ini untuk mendapatkan kulit yang lebih sehat dan bercahaya!. (*)