7 Tips Diet Saat Berpuasa

Ilustrasi berbuka puasa dengan memakan kurma cocok untuk program diet. -Foto: baznas.go.I-Gus munir

Hal ini bisa menghambat upaya penurunan berat badan.

3. Pilih Makanan Bernutrisi Tinggi

Pastikan makanan yang dikonsumsi mengandung banyak nutrisi daripada hanya tinggi kalori. 

Misalnya, perbanyak buah-buahan, sayuran, kacang-kacangan, serta sereal utuh agar tetap kenyang dengan porsi yang lebih kecil namun tetap bergizi.

4. Gunakan Pemanis Alami

Jika ingin berbuka dengan makanan manis, pilih pemanis alami seperti kurma, pisang, atau buah kering. 

BACA JUGA:Segudang Manfaat Jus Strawberry untuk Kesehatan

BACA JUGA:Cuka Nanas: Rahasia Alami untuk Kesehatan Tubuh

Selain itu, utamakan konsumsi karbohidrat kompleks, makanan kaya serat, serta protein untuk menjaga kestabilan kadar gula darah dan mengurangi keinginan makan berlebih.

5. Hindari Makan Terlalu Larut Malam

Setelah berbuka, sebaiknya hindari makan dalam jumlah besar terlalu malam. Makan lebih awal dapat membantu tubuh mencerna makanan lebih baik, mengoptimalkan metabolisme, dan mencegah penumpukan kalori yang berlebihan menjadi lemak.

6. Pastikan Cukup Minum Air

Memenuhi kebutuhan cairan selama malam hari sangat penting untuk kesehatan tubuh serta mendukung proses penurunan berat badan.

7. Kendalikan Porsi Makan

Meskipun telah berpuasa sepanjang hari, hindari makan berlebihan saat berbuka. Memberikan kesempatan bagi tubuh untuk membakar lemak yang tersimpan sangat penting dalam proses defisit kalori. 

Tag
Share