Resep Ayam Goreng Telur, Gurih Hidangan Sederhana yang Menggugah Selera

Selasa 22 Oct 2024 - 09:30 WIB
Reporter : Gus Munir
Editor : Eris Munandar

Marinasi Ayam

 Campurkan ayam dengan telur, bawang putih, bawang merah, merica, garam, ketumbar, dan kecap manis. Aduk hingga merata dan diamkan selama 30 menit agar bumbu terserap sempurna.

Goreng Ayam

Panaskan minyak dalam wajan, lalu goreng ayam hingga kecokelatan dan matang. Setelah itu, angkat dan tiriskan.

Sajikan

Sajikan ayam goreng di atas piring, dan nikmati dengan nasi putih serta sambal sebagai pelengkap. (*)

BACA JUGA:Lakukan Cooling System Demi Tercipta Suasana Sejuk dan Damai Jelang Pilkada

BACA JUGA:Enos-Yudha Janji Siap Sukseskan Program Prabowo-Gibran di OKU Timur

Kategori :