1 sendok makan garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1 sendok teh minyak wijen
1 batang daun bawang, lalu iris setebal 1/2 cm.
1.400 ml air
1 sendok makan minyak untuk menumis
Cara Membuat Sop Ayam Jahe:
Lumuri ayam dengan garam dan air perasan jeruk lemon. Diamkan selama 15 menit, lalu sisihkan.
Didihkan air, masukkan ayam, dan masak hingga mendidih.
BACA JUGA:Kue Gandos, Camilan Tradisional yang Enak dan Gurih
BACA JUGA:Rumor: Sony Siapkan Dua Chip untuk PS6
Tumis bawang putih, bawang bombai, dan jahe hingga harum, lalu tuang ke dalam rebusan ayam. Masak hingga aromanya menyatu.
Masukkan wortel, kacang polong, dan cabai rawit merah (opsional). Masak hingga sayuran setengah matang. Tambahkan garam dan merica bubuk, lalu lanjutkan memasak hingga matang.
Sebelum diangkat, tambahkan minyak wijen dan daun bawang, aduk rata.
Sop ayam jahe sudah siap disajikan!
BACA JUGA:Hasil dan Klasemen MPL ID S14 Week 7: RRQ dan Team Liquid Lolos Playoff