Harga Kopi di OKU Tembus Rp70 Ribu, Petani Minim Stok

Senin 24 Jun 2024 - 21:01 WIB
Reporter : Eris Munandar
Editor : Gus Munir

"Ya khusus di dua Kabupaten OKU dan OKU Selatan saat ini stok kopi terbilang minim dan para pengepul lebih banyak mencari dari luar daerah. Seperti Kabupaten Muara Enim, Lahat dan Pagar Alam. Di sana terbilang cukup banyak hasil panennya," pungkasnya.(r15)

BACA JUGA:Kloter 2 Tiba Berasal dari Palembang, Muratara dan Lubuklinggau

BACA JUGA:Mahasiswa Unsri Asal Papua Demo di DPRD OI

Kategori :