10 Manfaat Konsumsi Belimbing untuk Kesehatan

Senin 03 Jun 2024 - 06:00 WIB
Reporter : Hesti
Editor : Gus Munir

OKU EKSPRES - Belimbing merupakan salah satu buah tropis yang umum ditemui di Indonesia. Buah ini memiliki bentuk unik dan rasa manis, serta berbagai manfaat kesehatan. 

Tidak mengherankan jika belimbing sering diolah menjadi berbagai jenis makanan dan minuman. Buah ini kaya akan air dan vitamin C.

Dalam 132 gram belimbing, terdapat 41 kalori serta mengandung vitamin B5, tembaga, folat, vitamin C, kalium, dan magnesium.

Berikut adalah sepuluh manfaat buah belimbing yang jarang diketahui:

BACA JUGA:Bella Hadid dan Gigi Hadid Sumbang Rp16,2 Miliar untuk Palestina

BACA JUGA:Ivan Gunawan Dikabarkan Dekat dengan Inara Rusli

Melancarkan Pencernaan

Kandungan serat yang tinggi pada belimbing membantu pergerakan usus dan memudahkan proses buang air besar. 

Selain itu, buah ini juga dapat meredakan masalah pencernaan seperti perut kembung dan diare. Daun belimbing juga bermanfaat untuk meredakan gejala gastritis setelah melalui proses ekstraksi.

Menurunkan Berat Badan

Dengan kalori yang rendah dan kandungan serat yang tinggi, belimbing dapat membuat Anda merasa kenyang lebih lama dan mencegah makan berlebihan. 

Nutrisi dalam belimbing juga mendukung metabolisme tubuh, membantu proses penurunan berat badan secara optimal.

BACA JUGA:Madrid Makin Kokoh Sebagai Raja Eropa

BACA JUGA:Madrid Segera Umumkan Mbappe Rekrutan Baru

Mengontrol Gula Darah

Kategori :

Terkait

Senin 25 Nov 2024 - 20:34 WIB

Mampir Guyon

Terkini

Senin 25 Nov 2024 - 20:34 WIB

Mampir Guyon