Bank Sumsel Babel Sapu Bersih di Kandang

Selasa 14 May 2024 - 08:30 WIB
Reporter : Novis
Editor : Gus Munir

Begitu juga diungkapkan kaptem tim BSB Sigit Ardian yang terlihat semringah dengan 2 kemenangan home.

BACA JUGA:Kejari OKU Berikan Bantuan Sembako

BACA JUGA:Suplai Gas di Daerah Terisolir Akibat Banjir

Dirinya berharap, konsistensi permainan terus terjaga di pekan ke-4 nanti.

"Terima kasih pada pendukung tim BSB, kemenangan ini kami persembahkan untuk mereka,"ucapnya.

Nah, usai seri Palembang, Proliga 2024 akan berlanjut di seri Gresik pada 16 hingga 19 Mei 2024, tuan rumahnya Jakarta Bhayangkara Presisi.

Tim BSB sendiri kembali melakoni 2 laga, yakni lawan Jakarta Garuda Jaya dan Jakarta LavAni Allo Bank Electric.

BACA JUGA:James Surip

BACA JUGA:Jemaah Haji Risiko Tinggi Dapat Perhatian Khusus

Sementara, coach Sukun Badak, Ibarsjah Djanu mengatakan, tim asuhannya kurang maksimal.

Mantan pelatih timnas Indonesia putra menyebut, ads kesalahan saat receive, spike, block, hingga serve. 

Lalu, kehadira pemain asing, juga belum bisa mengangkat mentalitas tim.

"Kami harus memperbaiki tim ini agar bisa lebih baik lagi di seri selanjutya," tukasnya.

BACA JUGA:Pompa Intake WTP Masih Diperbaiki PDAM Tirta Raja

BACA JUGA:Tumbuh, 90 Ribu UMKM Dorong Perekonomian

"Sementara itu pada 2 pertandingan lainnya di PSCC, Minggu 12 Mei 2024, tim putra Jakarta LavAni Allo Bank Electric menang 3-1 atas Jakarta Pertamina Pertamax (JPX).

Kategori :