Cegah Stunting dan Promosikan PHBS

Kamis 23 Nov 2023 - 21:22 WIB
Reporter : Admin
Editor : Admin

Camat Martapura, Harlius Ssos MM, menyampaikan terima kasih atas terselenggaranya kegiatan ini. Ia berharap kegiatan tersebut akan memberikan manfaat yang signifikan untuk keluarga dan lingkungan di Kelurahan Bukit Sari.

“Kelurahan Bukit Sari tidak lagi memiliki kasus stunting, dan kami berharap hal tersebut dapat dipertahankan melalui perilaku hidup bersih dan sehat,” pungkas Harlius. (clau)

BACA JUGA:Pria Cenderung Tertarik Pada Wanita Percaya Diri

Kategori :