6 Manfaat Tidur di Ruangan Gelap

Kamis 14 Nov 2024 - 19:10 WIB
Reporter : Gus Munir
Editor : Dedi Okes

Kemudian mengurangi risiko masalah mata seperti rabun jauh, yang sering dialami oleh anak-anak yang tidur di ruangan gelap.

Sebagai kesimpulan, tidur dalam kondisi gelap lebih bermanfaat daripada tidur dengan cahaya terang.

Untuk membantu membiasakan diri, Anda bisa memulai dengan mengurangi intensitas cahaya secara bertahap hingga akhirnya tidur dalam kegelapan total. 

BACA JUGA:Bola Ubi Cokelat Lezat: Camilan Manis dan Gurih

BACA JUGA:10 Manfaat Cokelat untuk Kesehatan yang Wajib Anda Ketahui

Selain itu, matikan semua perangkat elektronik sebelum tidur karena cahaya dari layar dapat mengganggu kualitas tidur. 

Jika Anda merasa takut gelap, cobalah menghadapinya secara perlahan dengan menjauhi pikiran negatif. 

Anda juga dapat menggunakan lampu malam berwarna merah atau oranye, yang tidak mempengaruhi sistem sirkadian seperti cahaya putih atau biru. 

Kategori :