6 Manfaat Kulit Manggis untuk Kesehatan dan Cara Mengonsumsinya
Ilustrasi MANFAAT KULIT MANGGIS -foto :hellosehat.com-Hesti
BACA JUGA:Marak Tagihan Pajak Berekstensi APK, BRI Imbau Masyarakat Tidak Terkecoh Modus Penipuan Perbankan
4. Mengontrol Kadar Gula Darah
Ekstrak kulit manggis terbukti dapat menurunkan kadar gula darah dan menjaga keseimbangannya, yang bermanfaat untuk mencegah diabetes dan resistensi insulin.
Dengan kandungan xanthone yang ada di dalamnya, kulit manggis menjadi pilihan obat herbal yang patut dipertimbangkan. Namun, sebaiknya konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter sebelum menggunakannya sebagai terapi diabetes.
5. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh
Kulit manggis dapat membantu meningkatkan daya tahan tubuh berkat kandungan vitamin C dan antioksidannya. Suplemen ekstrak kulit manggis dapat mengurangi gejala peradangan dan memberikan dukungan untuk sistem kekebalan tubuh, membuat tubuh lebih kuat dalam melawan infeksi dan penyakit.
6. Menjaga Kesehatan dan Kekenyalan Kulit
Kulit manggis memiliki manfaat luar biasa untuk perawatan kulit. Penelitian menunjukkan bahwa ekstrak kulit manggis dapat meningkatkan elastisitas kulit, sehingga membantu menjaga kulit tetap kencang dan awet muda. Antioksidan dan sifat antiradang dalam kulit manggis juga melindungi kulit dari kerusakan akibat paparan sinar matahari.
BACA JUGA:Malas Isi E-toll, Brimo Jadi Solusi
BACA JUGA:itel S25 Ultra dan itel S25 Hadir di Indonesia Pilihan Terbaru untuk Smartphone Terjangkau
Cara Mendapatkan Manfaat Kulit Manggis
Teh Herbal Kulit Manggis: Salah satu cara mudah untuk mendapatkan manfaat kulit manggis adalah dengan mengonsumsinya sebagai teh herbal. Berikut cara membuatnya:
Bahan-bahan:
�1 genggam kulit manggis kering
�1 kantong teh celup