Waspada Risiko Makan Jengkol untuk Kesehatan Tubuh
Editor: Dedi Okes
|
Selasa , 06 Aug 2024 - 07:51
Ilustrasi jengkol-Photo:istimewa-Sofi
Jika Anda memiliki masalah ginjal atau riwayat gangguan pencernaan, sebaiknya berkonsultasi dengan dokter sebelum mengonsumsi jengkol.
Meskipun jengkol memiliki manfaat seperti meningkatkan daya tahan tubuh dan mengontrol tekanan darah, konsumsi dengan bijaksana untuk menghindari risiko kesehatan. (*)
BACA JUGA: 4.910 Perangkat Desa di OKU Selatan Mendapat Perlindungan BPJS Tenaga Kerja
BACA JUGA:Permudah Pengurusan Administrasi Kependudukan, Resmikan UPT Disdukcapil Belitang II