Jaga Kelestarian Lingkungan, Tanam 100 Bibit Pohon Produktif

Kapolres OKU Selatan, AKBP Listiyono Dwi Nugroho SIK MH melakukan penanaman bibit pohon produktif. -Foto: HOS-Hamdal

Setelah penanaman pohon, Kapolres OKU Selatan juga menyerahkan paket sembako kepada masyarakat sekitar.

Kapolres berharap bahwa pemberian paket sembako ini bisa sedikit membantu kebutuhan rumah tangga bagi masyarakat yang membutuhkan.

BACA JUGA:Janji Bisa Tarik Barang Antik Senilai Rp2,5 Miliar, Joko Ditangkap

BACA JUGA:Polres OKU Tanam Pohon Hingga Salurkan Beasiswa

"Polri hadir di tengah masyarakat dalam berbagai situasi agar Kamtibmas di wilayah Kabupaten OKU Selatan tetap kondusif menjelang pelaksanaan Pilkada 2024," pungkas Kapolres. (*)

BACA JUGA:Sungai Khawai Meluap Puluhan Rumah Kebanjiran

BACA JUGA:Jalan Umur

Tag
Share