Gencar Sosialisasikan Gemarikan Agar Gizi Anak Terpenuhi

Ketua TP PKK OKU Timur, dr Sheila Noberta Sp A MKes menghadiri sosialisasi Gemarikan di SD Negeri 20 Martapura, Rabu, 19 Juni 2024. -Foto: Humas Pemkab OKUT-Gus munir

Gemarikan (Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan) adalah program Pemerintah yang bertujuan untuk mensosialisasikan pentingnya manfaat makan ikan sejak dini.

Mengingat kandungan gizi yang tinggi pada ikan sangat penting bagi pertumbuhan dan kecerdasan otak anak-anak. (*)

BACA JUGA:Dua Warga OI Ditangkap Diduga Bisnis Narkoba di OKU

BACA JUGA:Tambang Saham

Tag
Share