Manfaat Minum Air Hangat Setelah Makan yang Jarang Diketahui

Ilustrasi minum air hangat setelah makan yang memiliki manfaat untuk tubuh. -Foto: pyfahealth.com-Gus munir

OKU EKSPRES - Membiasakan diri minum air hangat setelah makan ternyata dapat membawa dampak positif bagi kesehatan tubuh. 

Selain mendukung proses pencernaan, kebiasaan ini juga memiliki peran dalam mencegah berbagai keluhan kesehatan ringan.

Lantas, apa saja manfaat yang bisa diperoleh dari minum air hangat setelah makan? Berikut penjelasannya, dikutip dari berbagai sumber.

1. Membantu Melancarkan Pencernaan

Air hangat berperan sebagai pelarut alami yang dapat mempercepat pemecahan makanan di dalam lambung. 

BACA JUGA:Cara Tepat Pakai Bedak agar Makeup Tahan Lama

BACA JUGA:Resep Souffle Pancake Jepang Super Fluffy, Cuma Pakai Teflon!

Hal ini mempermudah tubuh dalam menyerap nutrisi. Tak hanya itu, air hangat juga membantu merilekskan otot-otot usus, sehingga proses buang air besar menjadi lebih teratur dan bebas sembelit.

2. Membantu Mengurai Lemak

Konsumsi air hangat setelah makan diketahui dapat membantu memecah lemak dalam makanan secara lebih efisien. 

Dengan begitu, lemak tidak menumpuk di tubuh dan risiko kenaikan berat badan bisa ditekan. Kebiasaan ini sangat berguna, terutama setelah mengonsumsi makanan yang tinggi lemak.

3. Meredakan Perut Kembung

Perut terasa penuh atau kembung setelah makan? Minum air hangat bisa menjadi solusinya. 

BACA JUGA:Panduan Lengkap Membersihkan dan Memasak Kerang Hijau agar Bersih dan Lezat

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan