Resep Pempek Kulit Gurih dan Lezat

Ilustrasi pempek kulit -foto:detikcom-Putri

Adonan Basah:

BACA JUGA:Rahasia Sukses Membuat Pempek Kapal Selam yang Lezat dan Anti Gagal

BACA JUGA:Lezat dan Praktis! Resep Udang Tofu Saus Tiram untuk Hidangan Spesial

- 3 sdm tepung terigu  

- 300 ml air  

Cara Membuat:

1. Campurkan kulit ikan tenggiri yang sudah dihaluskan dengan bumbu yang telah dihaluskan, aduk hingga merata. Tambahkan telur dan irisan daun bawang, lalu aduk kembali.  

2. Panaskan air untuk adonan basah hingga mendidih, kemudian matikan api. Masukkan tepung terigu ke dalamnya dan aduk hingga tercampur rata, tak masalah jika masih ada sedikit gumpalan.  

3. Gabungkan adonan basah dengan campuran kulit ikan, aduk hingga merata. Tambahkan tepung sagu sedikit demi sedikit hingga adonan memiliki tekstur lembut namun tetap sedikit lengket.  

4. Taburi tangan dengan tepung sagu agar adonan tidak menempel, ambil satu sendok adonan, pipihkan, lalu masukkan ke dalam minyak panas.  

BACA JUGA:Resep Coto Makassar dengan Sentuhan Lebih Sehat

BACA JUGA:Manfaat Cincau Hitam: Minuman Segar dengan Segudang Khasiat

5. Goreng hingga berwarna kecokelatan, angkat dan tiriskan.  

6. Pempek kulit siap disajikan dan dinikmati dengan cuko khas Palembang.  

Selamat mencoba!

Tag
Share