Lezat dan Bergizi! Resep Kolak Singkong dan Nangka Serta Pisang Matang

Jumat 01 Nov 2024 - 19:41 WIB
Reporter : Hesti
Editor : Dedi Okes

OKU EKSPRES - Punya pisang matang di rumah? Jangan dibuang! Pisang matang bisa diolah menjadi makanan lezat seperti Kolak Singkong dan Nangka yang disukai banyak orang. 

Kreasi kolak ini juga bisa dipadukan dengan berbagai rasa, seperti cokelat, keju, atau selai favorit, sehingga menambah variasi cita rasa.

Para penggemar makanan berbahan pisang dan nangka pasti akan menyukai Kolak Singkong dan Nangka. 

Tekstur lembut pisang, dipadukan dengan rasa gurih dan manis dari singkong dan nangka, sangat pas untuk teman minum teh atau kopi, terutama untuk dinikmati bersama anak-anak.

BACA JUGA:Tips Membedakan Telur Segar Atau Rusak

BACA JUGA:Buruh di Sumsel Tuntut Kenaikan Upah 2025 Naik Minimal 10 Persen

Membuat hidangan ini sendiri di rumah tidak hanya lebih higienis, tetapi juga memastikan penggunaan bahan berkualitas.

Tertarik mencoba Kolak Singkong dan Nangka yang lezat dan lembut di mulut? Berikut resepnya:

Resep Kolak Singkong dan Nangka

Bahan-bahan:

500 gram singkong, kupas dan potong dadu

10 buah nangka, potong-potong

150 gram gula merah (bisa ditambah gula pasir jika kurang manis)

2 lembar daun pandan

65 ml santan instan

Kategori :