DPPKB OKU Berikan Pelayanan KB Gratis Kepada 127 Akseptor di Semidang Aji
Photo:Bersama,kepada 127 akseptor Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) dan Kontrasepsi. Kegiatan tersebut digelar di kantor Camat Semidang Aji, Kabuapaten OKU, Sumatera Selatan pada Kamis, 25 Juli 2024. -Photo:istimewa-Gus munir
Selain itu, program ini juga bertujuan untuk mendukung upaya nasional dalam mengendalikan pertumbuhan penduduk dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat.
"Ini sekaligus merupakan bentuk dukungan kepada Dinas Kesehatan OKU, khususnya di Kecamatan Semidang Aji, untuk penilaian lomba IVA test tingkat Provinsi Sumatera Selatan tahun 2024. Semoga hasilnya sesuai harapan," ungkap H Absan.
BACA JUGA:ASN Kemenag Ikuti Uji Kompetisi
BACA JUGA:Penduduk Miskin Turun 0,45 persen
Kegiatan ini juga dihadiri oleh Pj Ketua PKK Kabupaten OKU, Hj Zwesti Karenia Teddy, Kepala DPPKB OKU H Absan SE MM.
Kemudian, Kepala Dinas Kesehatan OKU Deddi Wijaya SKM MKes, tim penilai lomba IVA test Provinsi Sumsel, dan unsur Forkopimcam Semidang Aji. (*)
BACA JUGA:Surut, Usaha Kerambak Ikan Terancam Merugi
BACA JUGA:Gandeng Kejari OKU, MKKS SMP Fokus Pada Pencegahan Korupsi