5 Manfaat Es Batu untuk Kesehatan
Ilustrasi es batu untuk obati gusi bengkak. -Foto: Freepik-Hesti
Es batu dapat membantu meredakan pembengkakan dan peradangan akibat cedera atau radang sendi.
Anda bisa mengompres area yang bengkak dengan handuk basah atau es yang dibungkus dengan handuk selama 10–15 menit, beberapa kali sehari.
BACA JUGA:Chika Santai Jawab Pertanyaan Wartawan Soal Dirinya
BACA JUGA:Pererat Kerjasama Sektor Ketenagakerjaan di Arab Saudi
Ingatlah untuk tidak menempelkan es batu secara langsung pada kulit, terutama pada luka terbuka.
Selalu gunakan kain bersih di antara kulit dan es batu, dan jangan biarkan es batu menempel pada kulit selama lebih dari 15–20 menit.
Jika gejala tidak membaik, segera konsultasikan dengan dokter untuk penanganan yang tepat. (*)
BACA JUGA:Indonesia U-23 vs Korsel U-23 : 2 (11) vs 2 (10)
BACA JUGA:Arne Slot Diprediksi Tak Pakai Salah