Minta Garuda Muda Nikmati Laga Perdana di Piala Dunia U-17 2025
Minta Garuda Muda nikmati laga perdana di Piala Dunia U-17 2025. -Istimewa-
“Kami sekarang fokus penuh ke laga pertama melawan Zambia. Pertandingan awal akan sangat menentukan langkah selanjutnya,” ucapnya.
Selain itu, ia berharap dukungan masyarakat Indonesia, baik dari dalam negeri maupun diaspora di luar negeri, terus mengalir selama turnamen berlangsung.
BACA JUGA:5 Kandidat Pelatih Baru Timnas Indonesia Usai Patrick Kluivert
BACA JUGA:Louis van Gaal Dirumorkan Latih Timnas Indonesia, Ini 4 Alasannya !
“Dukungan dari seluruh rakyat Indonesia pasti menambah semangat pemain untuk tampil sebaik mungkin,” tuturnya.
Piala Dunia U-17 2025 menjadi ajang pembuktian generasi baru sepak bola Indonesia. Dengan persiapan matang, pengalaman dari laga internasional, serta semangat pantang menyerah, Nova optimistis Garuda Muda dapat tampil maksimal dan memperoleh pengalaman berharga di level dunia.