Waspada! Risiko Penyakit Menular dari Pakaian Thrifting dan Cara Mencegahnya

Ilustrasi Pakaian Thrifting -foto :Grandyos Zafna-Hesti
BACA JUGA:Tips Menjaga Pola Tidur Saat Puasa agar Tetap Bugar
BACA JUGA:Cara Efektif Mengatasi Keringat Berlebih Secara Alami
Parasit
Pakaian bekas juga bisa menjadi tempat bersarangnya parasit seperti kutu dan tungau, yang dapat berpindah ke tubuh manusia, menyebabkan gatal-gatal serta iritasi kulit.
Cara Aman Menggunakan Pakaian Thrifting
Agar tetap aman dan bebas dari risiko penyakit, berikut beberapa langkah yang bisa dilakukan sebelum menggunakan pakaian thrifting:
Cuci dengan Air Panas
Sebelum dikenakan, pastikan pakaian dicuci menggunakan air panas untuk membunuh bakteri, kutu, serta tungau yang mungkin masih menempel.
Gunakan Disinfektan
Menambahkan cairan disinfektan yang aman untuk pakaian saat mencuci dapat membantu menghilangkan bakteri dan jamur yang tidak terlihat.
BACA JUGA:Cara Efektif Mengatasi Hidung Tersumbat Secara Alami
BACA JUGA:Resep Putu Ayu Kukus yang Lembut dan Anti Gagal
Jemur di Bawah Sinar Matahari
Paparan sinar matahari langsung berfungsi sebagai antiseptik alami yang dapat membantu membasmi kuman dan bakteri pada pakaian bekas.
Setrika dengan Suhu Tinggi