Telur Retak, Aman Dikonsumsi atau Harus Dibuang?

Ilustrasi telur retak.-Foto: iStockphoto/malerapaso-Gus munir

BACA JUGA:Pasar Malam Dipusatkan di Icon Danau Ranau

Penanganan di Rumah

Telur yang tidak sengaja pecah saat dipegang dapat diselamatkan jika segera dipindahkan ke wadah tertutup dan didinginkan. Pastikan untuk memasaknya hingga matang sebelum dikonsumsi.

Meski telur kerap dipandang bukan makanan sehat, kini FDA telah mengklasifikasikannya sebagai makanan bergizi tinggi. 

Dengan memperhatikan cara penyimpanan dan pengolahan yang tepat, telur bisa menjadi sumber nutrisi yang aman dan bermanfaat.(*)

Tag
Share