Cara Membersihkan Mesin Cuci Berdasarkan Jenisnya
Ilustrasi Membersihkan Mesin Cuci -foto :hops.id-Hesti
•Rendam tempat deterjen dengan air panas, dan jika perlu, tambahkan karbol untuk membersihkannya.
•Lap bagian pintu mesin cuci dan bersihkan karet dengan hati-hati.
•Gunakan sikat gigi bekas untuk membersihkan sisa deterjen atau noda di saluran deterjen dan tabung.
•Bilas mesin cuci dan keringkan dengan mengalirkan air dingin.
3. Cara Membersihkan Mesin Cuci Dua Tabung (Twin Tub)
Mesin cuci dua tabung membutuhkan perhatian khusus pada pengeringnya. Berikut cara membersihkannya:
BACA JUGA:Samsung Segera Meluncurkan One UI 7 Beta
BACA JUGA:Salju Perdana di Al-Jawf, Arab Saudi Fenomena Langka di Tengah Gurun Pasir
•Bersihkan permukaan tabung dengan karbol atau cuka putih untuk menghilangkan kotoran.
•Masukkan beberapa kain lap atau handuk ke dalam tabung pengering dan jalankan program pengering selama 15 menit untuk membersihkan tabung pengering.
•Setelah itu, bersihkan penyaring serat yang ada di dalam tabung dengan air, lalu biarkan hingga kering.
•Pasang kembali penyaring serat dan pastikan semua bagian mesin bersih sebelum digunakan lagi.
Membersihkan mesin cuci secara rutin sangat penting untuk menjaga kebersihannya dan memastikan kinerja yang optimal.
BACA JUGA:Dari Daun Gugur Jadi Kertas? Inovasi Keren Anak Muda Ukraina Ini Bikin Lingkungan Lebih Hijau!
BACA JUGA:Manfaat Buah Sukun untuk Kesehatan