Panca-Ardani Resmi Didukung PKB, Langkah Awal Menuju Pilkada Ogan Ilir 2024
Editor: Gus Munir
|
Selasa , 20 Aug 2024 - 08:33

Penyerahan Dokumen B1KWK oleh Ketum PKB Muhaimin Iskandar kepada Panca- Ardani di Jakarta. Minggu, 18 Agustus 2024. -foto: istimewa-Eris
Sementara itu, Panca Wijaya Akbar menyatakan rasa syukurnya atas dukungan PKB. "Kami sangat bersyukur telah menerima dukungan dan usungan dari PKB.
Kami siap mendaftar ke KPU dan berharap perjuangan ini mendapatkan ridho Allah SWT serta dukungan dari masyarakat Ogan Ilir," ujar Panca. (*)
BACA JUGA:Pilihan Terbaik Jam Tangan Pintar, Aolon Huafit Watch S5, Kualitas Mewah dengan Harga Terjangkau