5 Tips Menggunakan Bedak Setelah Sunscreen, Wajib Pakai Spons

ilustrasi Tips Menggunakan Bedak Setelah Sunscreen, Wajib Pakai Spons-Photo:istimewa-ELSYA LAVIOSA

Gunakan Bedak Non-comedogenic

Penggunaan bedak non-comedogenic lebih disarankan. Produk non-comedogenic tidak mengandung bahan yang dapat menyumbat pori-pori. Ini sangat bermanfaat bagi kulit yang rentan berjerawat, karena pori yang tersumbat dapat menyebabkan timbulnya jerawat.

Gunakan Sunscreen Saja Saat Sedang Melakukan Aktivitas yang Menghasulkan Keringat

 Untuk aktivitas yang melibatkan keringat atau gesekan berlebih, disarankan untuk memprioritaskan penggunaan sunscreen saja dan menghindari penambahan kosmetik. Penggunaan bedak setelah sunscreen dapat diterapkan karena tidak mengganggu perlindungan kulit. Namun, tetap penting untuk menjaga konsistensi dan efektivitas aplikasi sunscreen demi menjaga kesehatan kulit.

Terutama jika Anda menghabiskan waktu lama di bawah sinar matahari atau berpartisipasi dalam aktivitas yang dapat mengurangi efektivitas sunscreen, penggunaan tabir surya harus diutamakan agar kulit tetap terlindungi.

BACA JUGA:Atasi Angka Stunting, Gandeng Bidan Desa hingga Kader Posyandu

BACA JUGA:Hendak Isi Daya Ponsel, Pria Paruh Baya Ditemukan Tewas

Tag
Share