Beberapa sayuran yang baik di makan mentah
ilustrasi Sayuran yang baik di makan mentah -Photo:istimewa-Gilbert Gaffin Pramudya
OKU EKSPRES- Sayuran sering dijadikan pilihan utama dalam diet karena dianggap sebagai makanan yang sehat. Cara penyajian dan konsumsi sayuran dapat bervariasi, salah satunya adalah dengan mengonsumsinya dalam keadaan mentah.
Menambahkan makanan mentah ke dalam pola makan harian dapat memberikan berbagai manfaat kesehatan.
Ini karena beberapa makanan kehilangan banyak nutrisi penting selama proses pemasakan.Begitu juga dengan sayuran.
Walaupun ada jenis sayuran yang perlu dimasak sebelum dikonsumsi, beberapa di antaranya justru lebih bermanfaat jika dimakan dalam keadaan mentah.
BACA JUGA:Menikmati Minuman Sehat dan Menyegarkan: Perpaduan Vsoy Kedelai dengan Kenyalnya Cincau
BACA JUGA:3 Alasan Mengapa Wajah Masih Kusam Meskipun Sudah Pakai Skincare
**Brokoli**
Menurut berbagai sumber, brokoli mengandung nutrisi penting yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Senyawa utama dalam brokoli adalah sulforafan, yang dapat merangsang enzim detoksifikasi dan membantu melawan sel kanker.
Penelitian menunjukkan bahwa brokoli dalam keadaan mentah memiliki kandungan sulforafan yang lebih tinggi dibandingkan yang dimasak.
Oleh karena itu, brokoli mentah yang telah dibersihkan dengan benar lebih baik untuk dikonsumsi.
1.Kale
Kale dikenal sebagai makanan super yang kaya akan vitamin dan mineral. Untuk mendapatkan manfaat maksimal dari kale, lebih baik mengonsumsinya dalam keadaan mentah. Kale dapat dinikmati dalam bentuk salad atau smoothie, dan cocok untuk konsumsi sehari-hari.
BACA JUGA:Tingkatkan Kapasitas dan Pengetahuan, Gelar Pelatihan Kader Posyandu
BACA JUGA:Miliki Gedung Perpustakaan Daerah dengan Fasilitas Lengkap