Nugget Tahu Simpel & Hemat, Menu Sahur Andalan Anak Kos

Naget tahu bisa menjadi menu andalan anak kos karena simpel dan hemat namun tetap bergizi dan lezat. -katadata.co.id-Gus munir

BACA JUGA:4 Resep Minuman & Kudapan Berbuka dengan Nata de Coco yang Menyegarkan

BACA JUGA:Dendeng Balado Krispi, Menu Simpel, Lezat, dan Awet untuk Anak Kos di Bulan Ramadan!

Mengukus adonan:

Siapkan loyang atau wadah tahan panas, alasi dengan daun pisang atau baking paper.

Tuangkan adonan ke dalamnya, lalu kukus hingga matang.

Setelah matang, biarkan dingin sebelum dipotong sesuai selera.

Melapisi nugget:

Gulingkan nugget ke dalam tepung beras sebagai lapisan pertama.

Celupkan ke dalam campuran telur dan air untuk lapisan kedua.

Akhiri dengan melapisi nugget menggunakan panko atau tepung roti.

Menyimpan dan menggoreng:

BACA JUGA:Laris Manis Saat Ramadan, Penjualan Meningkat

BACA JUGA:Telur Tembus Rp28.000 Per Kilogram

Simpan nugget dalam freezer agar lebih tahan lama.

Saat akan dikonsumsi, panaskan minyak dan goreng hingga berwarna kuning keemasan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan