11 Makanan Penurun Tekanan Darah Tinggi

Pisang menjadi salahsatu makanan yang dapat membantu menurunkan tekanan darah tinggi. -Foto: freepik-Gus munir

OKU EKSPRES - Hipertensi atau tekanan darah tinggi dapat meningkatkan risiko berbagai penyakit serius seperti serangan jantung dan stroke.

Menurut laman Heart, tekanan darah yang dianggap normal memiliki angka sistolik (atas) di bawah 120 mmHg dan diastolik (bawah) kurang dari 80 mmHg.

Tekanan darah sistolik adalah angka pertama yang menunjukkan tekanan darah terhadap dinding arteri saat jantung memompa darah.

Tekanan darah diastolik merupakan angka kedua yang mengukur tekanan saat jantung beristirahat di antara detaknya.

BACA JUGA:Kondisi Bos Rental Mobil Usai Ditembak Prajurit TNI AL Masih Hidup

BACA JUGA:Dokumen untuk Ekstradisi Paulus Tannos diungkap KPK

Meskipun mengukur tekanan darah bisa dilakukan sendiri, diagnosis hipertensi tetap harus dikonfirmasi oleh tenaga medis profesional.

Lantas, apakah ada makanan yang dapat membantu menurunkan tekanan darah tinggi?

Peran Pola Makan dalam Mengontrol Tekanan Darah

Mengubah pola makan bisa menjadi langkah efektif dalam menjaga tekanan darah tetap stabil. 

Departemen Pertanian Amerika Serikat (USDA) menyarankan konsumsi 2 cangkir buah dan 3 cangkir sayuran setiap hari sebagai bagian dari pola makan sehat yang berkontribusi pada penurunan tekanan darah.

BACA JUGA:Kemenag Segera Gelar Sidang Isbat

BACA JUGA:Pasangan JM - Fai Siap Hadapi PSU Pilkada di Empat LAwang

Berikut adalah beberapa jenis makanan yang dipercaya dapat membantu mengontrol tekanan darah tinggi:

Tag
Share