Resep Steamed Tofu Udang Ayam, Menu Lezat dan Bergizi untuk Keluarga

Steamed Tofu Udang Ayam, menu lezat dan bergizi untuk keluarga. -Foto: @tigerkitchen21-Gus munir

OKU EKSPRES - Steamed tofu dengan udang dan ayam adalah sajian lezat dan sehat yang kaya akan protein, sangat pas untuk menu harian keluarga.

Kombinasi tofu lembut dengan udang dan ayam menciptakan tekstur yang unik serta rasa yang menggugah selera.

Berikut adalah resep lengkap steamed tofu udang dan ayam untuk Mama coba di rumah.

Bahan-Bahan yang Diperlukan

Bahan Utama:

Tofu (potong menjadi delapan bagian)

Adonan Udang dan Ayam:

BACA JUGA:5 Manfaat Durian yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:7 Jenis Ikan yang Ampuh Tingkatkan Kesuburan untuk Program Hamil

Udang

Daging paha ayam fillet (opsional)

Wortel, cincang halus (opsional)

Kecap asin

Kecap hitam (dark soy sauce)

Tag
Share