Kunjungi Gudang KPU OKU, Pastikan Keamanan Logistik Pilkada
Tim Asistensi Pilkada dari Polda Sumsel mengadakan kunjungan kerja ke Gudang Logistik dan Kantor KPU OKU, Rabu, 11 Desember 2024. -Foto; Eris/OKES-Eris
Kunjungan kerja ini merupakan bagian dari pengawasan langsung untuk memastikan setiap tahap persiapan Pilkada berjalan sesuai prosedur. Tim Asistensi mengapresiasi kesiapan personel dan fasilitas.
Kegiatan kunjungan Tim Asistensi berakhir pada pukul 12.10 WIB dengan situasi aman dan kondusif.
BACA JUGA:Arhan Unggah Foto di Instagram, Netizen Duga Azizah Mengandung
BACA JUGA:Raffi Ungkap Dibalik Kata “Andara” di Nama Putrinya
Tim kemudian melanjutkan agenda lain sesuai jadwal koordinasi pengamanan Pilkada di wilayah Sumatera Selatan.(*)