Menanam Kangkung: Panduan Lengkap dari Penyemaian hingga Panen

Kamis 07 Nov 2024 - 18:47 WIB
Reporter : Hesti
Editor : Gus Munir

OKU EKSPRES - Menanam kangkung sangat mudah dan bisa dilakukan di berbagai tempat. Berikut adalah langkah-langkah untuk menanam kangkung mulai dari penyemaian hingga panen.

Penyemaian Benih Kangkung

1.Siapkan Wadah Penyemaian

Gunakan nampan, tray, atau kaleng bekas sebagai wadah penyemaian. Pastikan bagian bawah wadah dilubangi untuk sirkulasi air.

2.Persiapkan Media Semai

Isilah wadah dengan media semai hingga ¾ penuh satu hari sebelum penyemaian. Komposisi yang disarankan adalah tanah, pasir/sekam, dan kompos dengan perbandingan 1:1:1.

3.Taburkan Benih

Sebarkan biji kangkung secara merata di media semai dan tutup tipis dengan media tanam.

BACA JUGA:Ragam Manfaat Kangkung: Dari Melawan Diabetes hingga Menjaga Kesehatan Mata

BACA JUGA:5 Manfaat Telur Puyuh untuk Kesehatan Tubuh

4.Penyiraman

Semprotkan air halus menggunakan spray dan tutup wadah dengan plastik bening yang telah diberi 4-7 lubang. Letakkan di tempat yang terkena sinar matahari langsung.

5.Perawatan Penyemaian

Jika media tampak kering, buka penutup plastik, semprotkan air halus, lalu tutup kembali. Saat benih mulai berkecambah, buka plastiknya. Jaga agar media tetap lembab, semprotkan air 1-2 kali sehari jika perlu.

6.Akhiri Penyemaian

Kategori :