Selain itu, Cherdina menggarisbawahi bahwa selain nutrisi, pola asuh dan lingkungan tempat tinggal juga berperan penting dalam pencegahan stunting.
BACA JUGA:Polri Tangkap Pegawai Kementerian Komdigi dalam Kasus Judi Online
BACA JUGA:DPR Kritisi Rencana Pemerintah Impor Beras
Menurutnya, ibu memiliki peran utama dalam memastikan anak-anak mendapatkan perawatan yang baik, lingkungan yang bersih, dan aman karena lingkungan yang tidak sehat juga dapat memicu terjadinya stunting. (*)
Kategori :