7 Inspirasi Baju Seragam Keluarga untuk Lebaran Idulfitri

Senin 01 Apr 2024 - 07:00 WIB
Reporter : Hesti
Editor : Gus munir

Warna ini tidak lekang oleh waktu dan bisa ditambahkan bordir atau pernak-pernik cantik untuk melengkapi tampilan.

Warna sage green

Warna hijau selalu dikenal sebagai warna Muslim yang melambangkan kesucian. Outfit dengan warna hijau sage menjadi favorit banyak orang pada tahun ini.

Warna krem atau beige

Warna krem adalah warna yang fleksibel, netral, dan terkesan kalem. Padukan dengan warna lain seperti coklat muda untuk tampilan yang menarik.

Warna pink peach

Warna ini manis dan fresh, serta diramalkan akan menjadi hits di momen Lebaran tahun ini.

BACA JUGA:Imbau Pengendara Sepeda Motor Gunakan Helm Standar SNI

BACA JUGA:Tingkatkan Peran Humas

Warna putih

Warna putih memberikan kesan bersih dan suci, cocok dipakai untuk segala usia. Padukan dengan warna gelap untuk memberikan aksen.

Warna ungu muda

Lavender bisa menjadi pilihan ceria untuk baju seragam keluarga. Cocok dipadukan dengan warna netral lain seperti abu-abu atau biru navy.

Semoga inspirasi ini bermanfaat untuk memilih baju seragam keluarga pada Lebaran Idulfitri nanti. (sti)

BACA JUGA:Elektabilitas Teratas, Teddy Potensi Jadi Calon Kuat Bupati OKU

BACA JUGA:Sidak SPBU Cegah Kecurangan

Kategori :

Terpopuler

Minggu 24 Nov 2024 - 22:00 WIB

Wanita Global

Minggu 24 Nov 2024 - 16:55 WIB

Pantau Transaksi Toko lewat BRIMerchant