Bahas LKPJ 2023, DPRD OKU Usulkan Pembentukan Pansus

Selasa 19 Mar 2024 - 21:24 WIB
Reporter : Eris
Editor : Gus munir

Sementara itu, Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah usai menyampaikan ringkasan LKPJ tahun 2023, menyatakan bahwa secara umum penyelenggaraan pemerintahan di Kabupaten OKU tahun 2023 telah diupayakan secara optimal.

BACA JUGA:Sempat Mengeluh Asam Lambung, Ade Paloh Meninggal Dunia

BACA JUGA:Mendapat Uang Panai 1 Kg Emas, Dewi Perssik Merasa Dihargai

Yakni dengacu pada RPJMD tahun 2021-2026 dan RKPD Kabupaten OKU tahun 2023. 

" Kami mengucapkan terima kasih kepada semua unsur dan komponen masyarakat yang telah ikut berperan aktif dalam proses pembangunan. Baik pada proses perencanaan, pelaksanaan, maupun pengawasan," ungkap Bupati OKU.

Teddy juga mengajak anggota DPRD OKU untuk terus melanjutkan komitmen kemitraan dan keterpaduan gerak langkah.

Dalam upaya mewujudkan OKU yang bersih, kreatif, religius, maju, dan sejahtera.

BACA JUGA:Minuman yang Disarankan untuk Dikonsumsi Saat Sahur

BACA JUGA:7 Cara Agar Kita Tidak Mager Saat Berpuasa

"Mari kita terus melanjutkan komitmen kemitraan dan keterpaduan gerak langkah dalam upaya mewujudkan OKU yang bersih," pungkas Teddy. (r15)

BACA JUGA:Resep Celimpungan Makanan Khas Palembang yang Tak Boleh Ditinggalkan Saat Berbuka Puasa

BACA JUGA:POCO X6 Neo, Polsel dengan Tampilkan Warna Unik, Cek Spesifikasi dan pilihannya !

Kategori :