Miliki Program Kemuliaan, Ribuan Jemaat GKSBS Dukung Enos- Yudha

Jemaat GKSBS di OKU Timur menggelar silaturahmi dan dialog langsung dengan Calon Bupati nomor urut 01, Ir H Lanosin MT, di Kecamatan Belitang II, pada Sabtu, 2 November 2024. -Foto: Kholid/sumateraekspres.id-Kholid

Serta menyatakan kesiapan untuk mendukung program-program yang akan dijalankan Enos dan mengawasi setiap langkah demi keberhasilan masa jabatannya.

Menanggapi dukungan tersebut, Cabup Enos merasa terharu dan berterima kasih atas kepercayaan dari jemaat gereja. "Terima kasih atas dukungan semua saudara," ujarnya. 

BACA JUGA:Pasca Cerai dengan David, Shandy Aulia Belum Berencana Cari Pendamping

BACA JUGA:Lee Je Hoon Batal Gelar Fan Meeting di Jakarta

Enos menjelaskan bahwa dia sengaja mendatangi berbagai tokoh agama dan masyarakat untuk mendengarkan aspirasi mereka sebagai pertimbangan dalam merancang program masa depan.

Lebih lanjut, Enos menjelaskan bahwa berbagai program kemuliaan yang telah dilaksanakan selama masa jabatannya.

Seperti insentif untuk guru ngaji, dukungan untuk sekolah minggu, bantuan untuk rumah ibadah, serta perhatian terhadap pengurus jenazah dan penjaga makam akan terus berlanjut. 

“Kami berharap semua masukan dari kalangan gereja dapat menjadi landasan untuk kemajuan OKU Timur di masa mendatang,” pungkas Enos. (*) 

BACA JUGA:Shin Tae Yong Panggil 14 Pemain Naturalisasi, Tinggalkan Asnawi

BACA JUGA:Minta Justin Hubner Jadi Informan

Tag
Share