Alasan Ruben Onsu Bercerai dengan Sarwendah Lantaran Sering Terjadi Percekcokan
Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan telah memutuskan perceraian antara Ruben Onsu dan Sarwendah.-Foto: Instagram @sarwendah29-Eris
Untuk melindungi anak dari dampak negatif, Ruben dan Sarwendah sepakat untuk tidak mengungkap masalah mereka di hadapan anak-anak. "Ini bukan untuk konsumsi anak-anak," jelas Minola.
Terkait hak asuh anak dan harta gana-gini, Ruben tidak menyentuh kedua hal tersebut saat mengajukan permohonan cerai.
BACA JUGA:Seluruh Fraksi Hadiri Rapat Terakhir Prabowo
BACA JUGA:Gudang Oli di Kawasan Milenium Tangerang Terbakar
Minola menegaskan bahwa Ruben tidak pernah membicarakan soal harta bersama, tetapi dia akan memberikan rumah untuk Sarwendah dan anak-anak.
"Ruben akan memberikan rumah mewah baru kepada Sarwendah, meski masih ada beberapa kewajiban yang harus diselesaikan. Meskipun mereka sudah bercerai, Ruben tetap bertanggung jawab menyelesaikan kewajiban tersebut," tambah Minola.
Sarwendah memiliki waktu dua minggu untuk merespons putusan ini, apakah akan menerima atau mengajukan banding. (*)
BACA JUGA:Perpanjang SK Masa Jabatan 6 Kades yang Tertunda Karena Naik Haji
BACA JUGA:Pjs Bupati Edwar Juliartha Langsung Ziarah ke Makam Keluarga hingga Sowan ke Kapolres