Kerja Tanpa Pamrih, Dituntut Multitalenta

KUKUHKAN: Pj Bupati OKU, H Teddy Meilwansyah kukuhkan ratusan relawan kebakaran Kabupaten OKU di Gedung Kesenian, Selasa (28/11/2023). (Foto: Gus Munir/Sumeks)--

BACA JUGA:Target Desa Marta Jaya Jadi Kampung Perikanan

Sementara itu, Kepala Dinas Damkar OKU Aminilson SSos mengatakan pengukuhan dan pembinaan relawan pemadam kebakaran kabupaten OKU ini dilakukan untuk meningkatkan peran serta masyarakat untuk pencegahan kebakaran.

“Diharapkan, mereka mampu lakukan pencegahan dini bahaya kebakaran. Mampu dan mengerti kebakaran bukan hal yang biasa dan sepele. Serta bisa mensosialisasikan kepada masyarakat agar menjaga lingkungan dari kebakaran terutama di musim kemarau,” pungkas Aminilson. (gsm)

BACA JUGA:Dalami Kasus Dugaan Pembunuhan Petugas Imigras

Tag
Share