Eko Patrio Maju Bakal Cawagub DKI?

Partai mengharapkan dari orang-orang yang capable di bidangnya. Saya salah satunya, ujar Eko Patrio, dikutip Minggu 21 April 2024.-Photo ist-Eris

Diketahui, Eko Patrio berhasil meraup sebanyak 27.508 suara langsung dalam kontestasi Pemilu 2024-2029. Tentunya, suami Viola Rosalinda tersebut memiliki visi yang nantinya akan menyasar kepada UMKM.

Eko Patrio berjanji akan menjembatani serta membantu para UMKM di daerah pemilihannya yakni Jakarta Timur.

Mulai dari pendampingan hingga kemudahan dalam mendapatkan jaminan serta pinjaman dari perbankan.

"Saya perlu banget mensupport daerah pemilihan saya, yang notabenenya banyak UMKM yang harus dibantu. Mudah-mudahan dengan saya di DPR bisa menjembatani keinginan mereka," tutur Eko Patrio.

BACA JUGA:Spesialis Begal di OKU Timur Tertangkap, Catat Tujuh Kali Terlibat Gunakan Senpi

BACA JUGA:Hasil Tes Positif Briptu L Ditempatkan di Patsus

"UMKM bisa mendapatkan pendampingan, mendapatkan bantuan dari perbankan, dan juga mendapatkan jaminan selain dari perbankan juga mungkin jaminan saya sebagai anggota dewan untuk mereka mendapatkan pinjaman," pungkas Eko.(*)

BACA JUGA:Diduga Sering Mangsa Ternak, Warga Tangkap Buaya

BACA JUGA: 2 Orang Ditemukan Tak Bernyawa dengan Luka Tusukan di Kebun Karet

Tag
Share