Dukung Penuh Program Wajib Belajar 13 Tahun dan Penanganan Anak Tidak Sekolah

Bunda PAUD OKU Timur dukung penuh program wajib belajar 13 tahun dan penanganan anak tidak sekolah. -Diskominfo OKUT-

Sementara itu, Kepala Disdikbud OKU Timur, Wakimin, S.Pd., M.M., dalam laporannya menjelaskan bahwa Program Wajar 13 Tahun merupakan kebijakan nasional dari Kementerian Pendidikan yang memperluas masa wajib belajar mulai dari PAUD hingga jenjang SMA atau sederajat.

Terkait penanganan Anak Tidak Sekolah, Wakimin menegaskan bahwa pihaknya telah menginstruksikan seluruh kepala sekolah untuk tidak mudah mengeluarkan peserta didik.

BACA JUGA:Peringati Muharram, TP PKK OKU Timur Berbagi Sembako untuk Anak Yatim dan Dhuafa

BACA JUGA:Ketua TP PKK OKU Timur Bedah Rumah Warga Desa Negeri Agung Jaya

Melainkan mengarahkan mereka agar tetap bisa melanjutkan pendidikan, salah satunya melalui Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM).

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan