Resep Cilok Daging Sapi Kuah Pedas, Jajanan Rumahan yang Cocok Disantap Saat Lebaran

Ilustrasi Cilok Daging Sapi Kuah Pedas -foto:cookpad-Hesti

Haluskan bawang putih dan bawang merah, tumis sebentar dengan sedikit minyak.

Masukkan ke dalam kaldu rebusan tulang sapi.

Ulek cabai dan kencur, lalu tambahkan ke dalam kuah.

Tambahkan daun jeruk, merica, garam, dan kaldu bubuk. Didihkan dan koreksi rasa.

Sajikan cilok daging sapi yang kenyal bersama kuah pedas yang hangat. Tambahkan perasan jeruk limau dan sambal jika suka rasa lebih segar dan pedas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan