11 Manfaat Daun Sirih untuk Kesehatan: Dari Kewanitaan Hingga Peningkatan Energi

Ilustrasi Daun Sirih-Foto : shutterstock-Hesti

OKU EKSPRES - Daun sirih (Piper betle Linn) sudah lama dikenal karena manfaatnya yang luar biasa untuk kesehatan tubuh. Selain terkenal baik untuk kesehatan kewanitaan, daun sirih juga memiliki banyak manfaat lainnya. Berikut adalah beberapa manfaat daun sirih yang perlu Anda ketahui.

Kandungan Nutrisi Daun Sirih

Setiap 100 gram daun sirih mengandung berbagai nutrisi penting seperti:

Protein: 3%

Natrium: 1,1 – 4,6%

Iodin: 3,4 mcg

Asam Nikotinat: 0,63 – 0,89 mg

Vitamin A: 1,9 – 2,9 mg

Vitamin B2: 1,9 – 30 mcg

Vitamin B1: 13 – 70 mcg

Manfaat Daun Sirih untuk Kesehatan

Berikut adalah beberapa manfaat daun sirih yang sayang untuk dilewatkan:

BACA JUGA:Tips Jitu Memilih Durian Berkualitas untuk Pengalaman yang Maksimal

BACA JUGA:Kulit Jeruk: Sumber Nutrisi Tersembunyi yang Bermanfaat untuk Kesehatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan