BAWASLU: Potensi Pelanggaran Tertinggi, Aparat Tidak Netral

Hal ini terkonfirmasi dari data yang diambil di laman Bawaslu di mana jumlah temuan mencapai 403 buah, sedangkan laporan mencapai 865 buah.-Photo ist-Ist

Misalnya terkait kasus bagi-bagi susu gratis di area car free day DKI Jakarta, walau sudah dinyatakan pelanggaran, tapi sanksi tidak ditegakkan. 

Juga kasus rekaman suara di Kabupaten Batu Bara, Sumatera Barat, yang cepat sekali ditutup tanpa penyelidikan mendalam. 

Jangan sampai pemilu diulang, seperti yang pernah terjadi di tingkat pilkada, kata Titi.(*)

BACA JUGA:Bersepeda Secara Teratur Miliki Banyak Manfaat

BACA JUGA:Penyakit Kulit yang Biasa Menyerang di Musim Hujan

Tag
Share