Manfaat Biji Labu Kuning Bagi Kesehatan
Biji labu kunihg memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. -Foto: lazada-Hesti
BACA JUGA:Genap Berusia 20 Tahun, OKU Timur Sukses Raih Segudang Capaian dan Prestasi
BACA JUGA:DLH OKU Timur Olah Bahan Bekas Menjadi Kerajinan Tangan Bernilai Ekonomis
Mengurangi stres
Kandungan magnesium dapat membantu menurunkan kadar hormon stres, seperti kortisol.
Mencegah osteoporosis
Kalsium, fosfor, dan magnesium dalam biji labu kuning mendukung kesehatan tulang.
Meningkatkan kesehatan otak dan mata
Asam lemak esensial, kolin, magnesium, serat, dan antioksidan dalam biji labu kuning bermanfaat untuk otak dan mata.
Sumber lemak sehat
Biji labu kuning memberikan lemak sehat yang baik bagi tubuh.
Anti inflamasi
Kandungan antioksidan membantu mengurangi peradangan pada tubuh.
BACA JUGA:Peringatan HUT OKU Selatan Bakal Gelar Tabligh Akbar
BACA JUGA:Harga Cabai Mulai Turun hingga Separuh Lebih
Mengendalikan gula darah