Terjunkan 478 Personel Pengamanan
Polres OKU Selatan menggelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Tahap Pemungutan dan Rekapitulasi Suara untuk Pilkada Serentak 2024, pada Senin, 25 November 2024. -Foto: Desti/HOS-Desti
Kemudian Kepala Kesbangpol, Kepala BPKAD, Kepala Dinas Kominfo, Kepala Dinas Kesehatan, Kepala Satpol PP, Kepala Dinas Perhubungan.
Lalu Kalaksa BPBD, Ketua KPU, Ketua Bawaslu, dan perwakilan PT Jasa Raharja OKU Selatan.
BACA JUGA:Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Informasi Hoaks
BACA JUGA:Disdukcapil OKU Buka Layananan saat Pilkada
Acara ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di OKU Selatan berjalan aman, tertib, dan kondusif.