Kasus Pencurian HP Berakhir Damai

Kasus pencurian HP berakhir damai. -Foto: Istimewa-Eris

Dalam pernyataannya, AKP Hariyanto juga menegaskan bahwa langkah ini merupakan salah satu upaya untuk menyelesaikan konflik di masyarakat dengan pendekatan persuasif dan kekeluargaan. 

Pihak kepolisian berharap cara ini bisa menjadi solusi bagi permasalahan-permasalahan lain yang timbul di masyarakat.

BACA JUGA:Beri Pelatihan Produksi Konten Jurnalistik Berkualitas

BACA JUGA:Beri Perlindungan Dasar Jamin Kesejahteraan Sosial Pekerja

Dengan adanya perdamaian ini, pihak korban juga mengungkapkan rasa syukur karena masalahnya bisa selesai tanpa perlu berlarut-larut dalam proses hukum.

 “Kami sudah memaafkan, dan masalah ini sudah selesai. Terima kasih kepada polisi yang telah membantu kami,” ungkap korban yang meminta namanya tak ditulis. (*)

BACA JUGA:Lakukan Skrining Gejala TBC Kepada Warga Binaan

BACA JUGA:Balai Uji KIR OKU Selatan Beroperasi Kembali

Tag
Share