5 Manfaat Cincau Hijau untuk Kesehatan

Cincau hijau miliki banyak manfaat untuk kesehatan. -Foto: Istimewa-Gus munir

OKU EKSPRES - Manfaat daun cincau hijau sebagai minuman segar memang sudah dikenal luas. Dengan tekstur yang lembut dan kenyal, daun cincau mampu mengatasi dahaga, terutama di cuaca panas.

Selain sebagai bahan utama dalam es cincau yang menyegarkan, daun cincau ternyata juga memiliki berbagai manfaat lain, termasuk sebagai obat untuk beberapa jenis penyakit seperti keracunan.

Berikut adalah beberapa manfaat daun cincau hijau yang telah dikutip dari berbagai sumber:

Menjaga Kesehatan Mata

Daun cincau hijau bermanfaat dalam menjaga kesehatan mata, terutama mengatasi degenerasi makula yang sering menyebabkan gangguan penglihatan pada usia lanjut. 

BACA JUGA:Tips Cegah Ngantuk Usai Makan Siang

BACA JUGA:Balap Liar, Belasan Pelajar dan Sepeda Motor Diamankan

Kandungan senyawa tertentu di dalamnya dapat membantu melawan kondisi ini dan menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan.

Mengatasi Hipertensi

Menurut laman Orami.co.id, daun cincau hijau juga mampu membantu mengobati hipertensi.

Kandungan senyawa tetandrin di dalamnya berperan dalam melebarkan pembuluh darah, sehingga aliran darah menjadi lebih lancar. 

Untuk menurunkan tekanan darah, konsumsi olahan daun cincau tiga kali dalam seminggu dapat bermanfaat.

BACA JUGA:Instagram Hilgers Langsung Tembus 1 Juta Pengikut

BACA JUGA:Cari Solusi Jangka Pendek untuk Tekan Kemiskinan

Tag
Share