Sriwijaya FC Disanksi Tribun Utara GSJ Ditutup 2 Pertandingan dan Didenda Rp12.500. 000

Sriwijaya FC mendapat sanksi dan denda dari PSSI akibat ultah suporternya yang anarkis. -Foto: Sumeks-Eris

PSSI menegaskan bahwa kedisiplinan merupakan elemen penting dalam setiap pertandingan, baik bagi pemain, ofisial, maupun suporter. 

Klub yang menerima sanksi juga diwajibkan memastikan keselamatan serta kenyamanan seluruh pihak yang terlibat, termasuk petugas keamanan.

BACA JUGA:BWF Naikkan Status Turnamen Para Badminton International di Indonesia Jadi Grade 2 Level 2

BACA JUGA:Erling Haaland Pencetak Gol Tercepat Sepanjang Sejarah

Diharapkan dengan keputusan ini, klub dan suporter sepak bola di Indonesia semakin menyadari pentingnya menjaga sportifitas serta mematuhi aturan, guna menciptakan kompetisi yang adil dan harmonis. (*)

BACA JUGA:Harga Beras di Indonesia Diklaim Paling Mahal se ASEAN

BACA JUGA:Hacker Bjorka Bocorkan 6 Juta Data NPWP Milik WNI

Tag
Share