SBY Bakal Berkolaborasi dengan Sejumlah Musisi di Pestapora 2024

SBY foto bersama sejumlah musisi. -Foto: Tangkapan layar Instagram Sandhy Sondoro-Agrar

Pestapora 2024 akan berlangsung pada 20, 21, dan 22 September di Jiexpo, Kemayoran, Jakarta Pusat. SBY dijadwalkan tampil pada hari pertama dan ketiga. 

Festival musik ini akan menghadirkan sekitar 162 penampil dari berbagai genre, termasuk Afgan, Ali, Ari Lasso, Danilla, Barasuara, D'Masiv, Dewa 19, Ello, dan banyak lagi. (*)

BACA JUGA:Turunkan 250 Personel Amankan Konser Musik Tipe X dan Lala Widi

BACA JUGA:Jadi Tempat Curhat dan Berbagi Para Pemuda

Tag
Share